Puncak Tertinggi Jawa Timur

Puncak Tertinggi Jawa Timur

Share This Post

Halo Sobat Jelajah Indonesia. Apa kabar semuanya, Semoga baik dan bahagia selalu Pada kesempatan kali ini Eagle Explore akan membahas tentang  7 Puncak Tertinggi  Jawa Timur 

Bentang alam Provinsi Jawa Timur dihiasi oleh beberapa gunung yang menjulang tinggi. Beberapa gunung di Jawa Timur juga dikenal memiliki pemandangan yang menawan dan jalur pendakian yang menantang bagi para pendaki. Para pendaki biasanya sengaja mendatangi gunung-gunung ini pada tiap musim pendakian karena ingin menikmati panorama Jawa Timur dari puncak tertinggi.

Berikut adalah 7 Puncak Tertinggi  Jawa Timur  secara berurutan mulai dari yang paling tinggi.

1. Gunung Suket 

dengan ketinggian 2955 mdpl terletak berdampingan dengan gunung Raung dan berada di Kabupaten Banyuwangi Jawa Timur 

2. Gunung Argopuro 

Puncak tertinggi Jawa Timur ini Memiliki ketinggian 3088 mdpl  merupakan gunung berapi yang sudah tidak aktif lagi Berada dalam kawasan suaka margasatwa pegunungan Hyang yang terletak di Kabupaten Probolinggo Jawa Timur

3. Gunung Welirang 

Memiliki ketinggian 3156 mdpl  Terletak di perbatasan Kabupaten Malang dan Kabupaten Mojokerto Jawa Timur  berada dalam pengelolaan Taman Hutan Raya Raden Soerjo.

4. Gunung Lawu 

Puncak tertinggi Jawa Timur ini terletak di tiga kabupaten yakni Karanganyar Jawa Tengah, Ngawi dan Kabupaten Magetan Jawa Timur memiliki ketinggian 3.265 Mdpl

5. Gunung Raung 

Merupakan gunung berapi yang masih aktif dengan ketinggian 3.344 Mdpl  Yang terletak di ujung timur pulau jawa Yaitu kabupaten Banyuwangi dan  Kabupaten Bondowoso, Jawa Timur. Jika ingin mendaki gunung Ruang terdapat beberapa rute pendakian yang bisa dilalui jalur dari arah Bondowoso sumberwringin adalah jalur yang paling sering digunakan, sedangkan jalur dari Banyuwangi Bajul Mati juga bisa dilalui tapi sangat jarang dilewati karena memiliki Medan yang cukup curam.

6. Gunung Arjuno 

Memiliki ketinggian 3339 Mdpl berada dibawah pengelolaan Taman Hutan Raya Raden Soerjo Nama Arjuno berasal dari salah satu tokoh pewayangan Mahabarata yaitu Arjuna

7. Gunung Semeru 

Merupakan gunung tertinggi di Pulau Jawa, dengan ketinggian 3676 mdpl. Terletak di dua kabupaten, yakni Kabupaten Malang dan Kabupaten Lumajang, Provinsi Jawa Timur. Gunung ini termasuk dalam kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru.

Sekian dulu pembahasan kali ini, dah berapa gunung yang sobat jelajah daki di antara 7 Gunung Tertinggi Jawa Timur. jangan lupa tinggalkan pengalaman pendakian dari  Sobat jelajah di komentar ya.

Baca Juga : Jalur Pendakian Gunung Ciremai via Linggarjati

More To Explore

7 Fakta Menarik Gunung Lorokan
Destinasi Jelajah
Admin

7 Fakta Menarik Gunung Lorokan

7 Fakta Menarik Gunung Lorokan, Surga Tersembunyi di Jawa Timur – Gunung Lorokan mungkin terdengar asing di telinga Sobat Jelajah, namun gunung ini adalah salah

Read More »
7 Fakta Menarik Gunung Argowayang
Destinasi Jelajah
Admin

7 Fakta Menarik Gunung Argowayang

7 Fakta Menarik Gunung Argowayang, Permata Tersembunyi di Jawa Tengah – Gunung Argowayang mungkin belum sepopuler Semeru atau Merbabu, tapi jangan salah, gunung ini menyimpan

Read More »
7 Fakta Menarik Gunung Raung
Destinasi Jelajah
Admin

7 Fakta Menarik Gunung Raung

7 Fakta Menarik Gunung Raung, Sang Gunung Api Bermahkota Kaldera – Gunung Raung, yang terletak di ujung timur Pulau Jawa, adalah salah satu gunung berapi

Read More »

Populer Trips Hiking

Do You Want To Boost Your Skill Hiking?

drop us a line and keep in touch

Kirim Pesan
Dapatkan Paket Private Trip dari kami dengan pralatan dan pelayanan terbaik serta harga MURAH. Silahkan chat kami untuk info lebih lanjut