Private Trip Gunung Agung Package Luxury Class

( 4,6 )
5/5

Starting Price

Rp. 1.699.000

One Tour Per Person

Bersiaplah untuk menaklukkan puncak tertinggi Bali dengan gaya yang mewah dan eksklusif melalui Paket Pendakian Private Trip Gunung Agung Paket Kelas Luxury. Kami menawarkan pengalaman pendakian yang tak terlupakan yang akan membuat Anda merasa seperti seorang raja atau ratu di atas Gunung Agung.

Pilihan Jalur Pendakian

- Via Sewarung Gwe Puregai

Galery Package Trips

DETAIL PACKAGE TRIP

GUNUNG AGUNG 3.142 MDPL

Gunung Agung merupakan magnet bagi para pendaki yang berkunjung ke pulau dewata Bali , dengan ketinggian puncak 3142 Mdpl gunung ini bisa menawarkan pengalaman pendakian yang cukup menantang dengan panorama yang indah, vegetasi yang variatif, bebatuan volcano. 

Penduduk lokal bali biasanya melakukan pendakian Gunung Agung untuk tujuan religius yang dikenal dengan upacara pekelem di area kawah puncak gunung. Masyarakat Bali mempercayai adanya dua kekuatan yang selalu ada di dunia. Kepercayaan tersebut dinamakan dengan Rwa Bhineda, dua hal yang selalu ada dalam kehidupan. Siang-malam, gelap terang, sedih gembira, tinggi rendah selalu ada dalam kehidupan.

Sesuatu yang tinggi seperti bukit atau gunung adalah tempat suci tempat bersemayamnya Dewa-dewa dan roh para leluhur. Gunung Agung adalah gunung yang suci bagi masyarakat Bali. Karena sucinya gunung maka orientasi arah di Bali menjadi berbeda. Arah utara bagi orang Bali disebut sebagai Kaja (ke- Arja) atau ke arah gunung. Sementara arah selatan disebut sebagai Kelod (ke-Lod) atau ke arah laut. Timur disebut Kangin dan Kauh untuk arah barat. 

Semua konsep tersebut teraktualisasi ke dalam filosofi Tri Hita Karana. Tiga jalan harmoni. Hidup manusia Bali harus berlandaskan pada filosofi ini. Hidup yang harus serasi dengan tiga hal Pertama, Pahyangan: Manusia harus memiliki hubungan yang baik dengan Tuhan yang Maha esa. Kedua, Palemahan manusia harus berhubungan baik dengan alam semesta dan terakhir Pawongan, hidup harus selaras serasi dengan manusia lain.

Include

  1. Tiket Masuk & Berkemah Gunung Agung 2D1N
  2. Tour Leader Pemandu Gunung Bersertifikat + Asisten
  3. Porter Kelompok + Porter Pribadi
  4. Tenda Tidur + Lampu Tenda
  5. Tenda Toilet + WC Portable
  6. Tenda Makan + Alat Makan
  7. Matras Inflatable & Sleeping Bag
  8. Meja, Kursi & Campsite Glam Camp
  9. Makan Utama Selama Pendakian
  10. Makan Utama Setelah Pendakian
  11. Welcome Drink, Snack & Beverage Selama Pendakian
  12. Obat – Obatan & Peralatan Standar P3K
  13. Shared Basecamp di Pos Pendakian SGP
  14. Dokumentasi Kegiatan (Foto & Video)

Exclude

  1. Perlengkapan Pribadi Untuk Pendakian
  2. Transportasi Keberangkatan dan Kepulangan dari Meeting Point
  3. Makanan dan Minuman Pribadi
  4. Pengeluaran Kebutuhan Pribadi
  5. Obat – Obatan Pribadi
  6. Tip Tim Shelter Jelajah, Porter dan Supir

PRICE DETAIL

  1. Group A (15-20 Peserta) : 1.700.000
  2. Group B (10-14 Peserta) : 1.900.000
  3. Group C (7-9 Peserta) : 2.100.000
  4. Group D (3-6 Peserta) : 2.700.000
  5. Group E (1-2 Peserta) : 3.700.000

METTING POIN NGURAH RAI BALI

Hari 1 : Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali- Sewarung Gawe Puregai ( L – D )

Kita akan bertemu di Bali, pemandu kami akan menjemput Anda di Bandara I Gusti Ngurah Rai. Lalu, kita akan melanjutkan perjalanan menggunakan mobil menuju Sewarung Gwe Puregai (SGP) Basecamp yang akan ditempuh sekitar 2 jam dari Bandara. 

Setibanya di Basecamp, kita akan registrasi dan melakukan persiapan pendakian. Pendakian hari ini akan ditempuh sekitar 6 jam dengan melewati 10 pos pendakian Yaitu SGP-Seming-Tegeh-Cemara Gede-Lemputu-Taman Kesaksak-Tanjakan Kembang Koning-Cemara Kembang-Marga Telu-Pos Munduk-Campsite Blanding. Untuk istirahat makan siang akan dilakukan di Pos Taman Kesaksak. 

Kita akan bermalam di Campsite Blanding dan akan melanjutkan perjalanan dinihari nanti menuju Puncak Gunung Agung.

 

Hari 2 : Campsite Blanding – Puncak – SGP Basecamp – Denpasar ( B – L – D )

Dinihari pukul 03.30 kita akan bangun dan persiapan pendakian menuju puncak. Perjalanan menuju puncak sejati Gunung Agung akan dimulai pukul 04:00 dengan waktu tempuh sekitar 2 jam dan akan melewati 4 pos, yaitu Titi Besi, Simpang Jodoh, Puncak 1 dan Puncak 2. 

Setibanya di puncak sejati kita akan melakukan selebrasi berfoto bersama dan menikmati hamparan pemandangan alam yang indah dari titik tertinggi di Pulau Dewata, Bali. Setelah dari puncak kita akan kembali turun ke Campsite Blanding , untuk menikmati sarapan pagi. 

Selesai sarapan, pukul 09:30 kita akan mulai perjalanan turun menuju SGP Basecamp, makan siang akan dilakukan di tengah perjalanan di Pos Taman Kesaksak. Sore hari kita sudah tiba kembali di SGP Basecamp. Kami akan mengantarkan Anda untuk melanjutkan perjalanan selanjutnya sesuai tujuan Anda di Bali. Program berakhir disini.

  1. Harga berlaku untuk WNI
  2. Berlaku sampai tanggal 31 Desember 2023 (periode low season)
  3. Harga dapat berubah sewaktu – waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya 
  4. Harga tidak berlaku saat Idul Fitri, Natal, dan Tahun baru
  5. Ketentuan pembatalan berlaku
  6. Harga anak Child With Tent (CWT) sama dengan harga dewasa
  7. Harga anak Child No Tent (CNT) satu kamar dengan orang tua berlaku untuk anak umur 3 sampai 10 Tahun
  8. Anak umur 0 – 2 Tahun gratis dan tanpa pelayanan
  9. SS (Single Supplement) : tambahan untuk peserta yang ingin mengunakan tenda sendiri
  10. Peserta ganjil akan menggunakan extra Tenda
  11. Transportasi menggunakan 1 Toyota Innova
  12. Peralatan yang perlu di bawa :
    • Flashdisk / hardisk untuk salin file dokumentasi
    • Sun Hats
    • Balaclava
    • Buff / Syal
    • Sunglasses
    • T-shirt (Quick Dry Recommended) & Extra
    • Long Pants & Extra
    • Underwear
    • Trekking Shoes
    • Sandal (only for relax at campsite)
    • Socks
    • Backpack 30 – 40L (Recommended)
    • Rain Coat
    • Windbreaker / Jacket
    • Warm Jacket (Sweater/Down Jacket/Soft Shell)
    • Headlamp With Extra Battery
    • Gloves
    • Lip Balm
    • Sunblock
    • Watch
    • Knife (optional)
    • Lighter (optional)
    • Water Bottle
    • Sanitary kits
    • Handphone, Camera & Charger / Battery
    • Personal Medical Kit and Drugs
    • Personal Snack
    • Trekking Pole (optional)
    • Gaiter (optional)
    • Duffle Bag / Koper
    • Covid 19 Protection (Mask & Hand Sanitizer)

Testimoni Peserta

Mereka yang pernah mengunakan Jasa dari Shelter Jelajah Indonesia

Share To Social Media

Facebook
Twitter
LinkedIn
Pinterest
Telegram

Starting Price

Rp. 1.699.000

One Tour Per Person

Extra Trips

Akomodasi

Hotel, Homestay, Villa

Transportasi

Luxio, Innova, Elf, Haice, Avanza, Expander

Rental Outdoor

Sepatu, Jaket, Tracking Pole, Raincoat, Daypack, Dll

Souvernir

Kaos, Stiker, Gantungan Kunci,

Asuransi Perjalanan

Axa Mandiri, Allianz, Zurich Insurance, Dll

Pesan Sekarang

Populers Trip

Private Trip Gunung Bromo Package Luxury Class

( 4,9 )
4/5

Rp. 1.200.000

Rp. 850.000

Private Trip Gunung Batur Package Luxury Class

( 4,8 )
4/5

Rp. 2.000.000

Rp. 1.750.000

Private Trip Gunung Ijen Package Luxury Class

( 4,9 )
4/5

Rp. 800.000

Rp. 650.000

Kirim Pesan
Dapatkan Paket Private Trip dari kami dengan pralatan dan pelayanan terbaik serta harga MURAH. Silahkan chat kami untuk info lebih lanjut